Halo teman-teman, untuk validasi ide, biasa teman-teman menggunakan media dan cara seperti apa ya?
Selama ini untuk validasi ide biasa saya menggunakan grup FB, sudah pernah cold outreach tapi gain nya tidak se wah menggunakan grup FB, dan cukup korban waktu juga jika menggunakan metode cold outreach. sebenarnya menggunakan grup FB sendiri punya downsidenya sendiri seperti SEO sulit (opini saya) dan juga tidak lama pasti post kita akan tenggelam, di tutupi oleh member lain yang lebih baru dan populer. karena itulah saya sekarang sedang mempertimbangkan Qoura
kenapa qoura?
- SEO nya bagus (Opini saya, jawaban quora kadang muncul di pencarian saya)
- Market nya sudah warm (karena kan orang yang membutuhkan pertanyaan di quora pasti membutuhkan jawaban atas suatu masalah atau hal lainnya)
- Melatih skill menulis (I'm not good writer so coba quora untuk belajar nulis)
kalau teman-teman bagaimana? channel apa yang teman-teman pakai untuk validasi produk dan seberapa efektif channel tersebut?